Prodi IAT Nyalakan Semangat Ramadhan dengan Praktikum Qiroatul Kutub
Kamis, 30 Maret 2023 – Mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT) IAIN Pontianak melaksanakan praktikum Qiraatul Kutub bertepatan dengan bulan suci Ramadhan. Kegiatan ini berlangsung rutin setiap pekan pada pukul 13.00–14.30 WIB sebagai bagian dari penguatan literasi kitab turats dalam proses pembelajaran. Dosen pengampu praktikum, Taufik Akbar, S.Th.I., M.Ag., memandu mahasiswa dalam membaca,…